Friday, October 20, 2006

Watak Kredit

"Persaingan hidup makin keras" kata orang begitu. Di mana letak kerasnya? Apakah pada sempitnya lapangan pekerjaan? Atau karena susahnya mencari uang yang hanya 10 ribu rupiah tapi setelah dapat angka tersebut tidak ada nilainya dan dengan sekejap mata pula akan habis? Jika benar demikian, maka apa yang harus kita lakukan agar hidup terasa lapang?

Ciptakan lapangan pekerjaan.
Mencari kerja aja susah gimana mau menciptakan lapangan kerja?
Ini Bukan tugas Anda yang jika di hatinya ada pertanyaan di atas tapi bagi anda yang memiliki kemampuan lebih ( berpikir ) pasti dapat melakukannya.

Hilangkan Watak Kredit
Sudah tau biaya untuk kebutuhan makan sehari-hari dan untuk pendidikan anak susah memenuhinya masih saja hobby-nya kredit yang penting hidup kelihatan mewah oleh orang lain. Itulah watak orang kita. Lebih malu jalan kaki dari pada dikejar-kejar tukang kridit motor, lebih baik hutang sana sini asalkan punya HP keluaran terbaru.

So... dengan menyambut hari raya tahun ini...